Pemuda Pancasila Kota Tegal Ganti Kepengurusan, Inilah Susunan Pengurus Baru Sesuai SK Caretaker

- 31 Oktober 2022, 19:07 WIB
Ketua MPC PP Kota Tegal, Nur Mubarak saat menerima SK careteker pengurus kolektif dari  perwakikan MPW PP Jateng di Virgo Room Karlita Internasional Hotel, Sabtu (29/10/2022) siang.
Ketua MPC PP Kota Tegal, Nur Mubarak saat menerima SK careteker pengurus kolektif dari perwakikan MPW PP Jateng di Virgo Room Karlita Internasional Hotel, Sabtu (29/10/2022) siang. /Riyanto Jayeng Portal Brebes/

PORTAL BREBES- Pergantian kepengurusan sebuah organisasi adalah sesuatu yang biasa yang lazim dilakukan ketika kepengurusan itu sudah selesai masa baktinya.

Seperti halnya Ormas Majelis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila (PP) Kota Tegal yang dipimpin oleh Ketua Dedy Yon Supriyono dan Sekretaris Ahmad Firdaus Muhtadi.

Kepengurusan MPC PP Kota Tegal yang diketuai oleh Dedy Yon Supriyono sejak 28 Oktober 2018 lalu telah berakhir masa baktinya pada 28 Oktober 2022.

Baca Juga: Diberhentikan Sementara dari MPC Pemuda Pancasila Brebes, Ini Tanggapan Wahyudin Noor Aly

Menyikapi hal itu, Majelis Pimpinan Wilayah (MPW) PP Jateng yang diketuai oleh Bambang Eko Purnomo kemudian menerbitkan Surat Keputusan (SK) Nomor 088.E 1/MPW-PP/Jateng/X/2022.

Surat itu menjelaskan tentang careteker pengurus kolektif MPC, MPO, Dewan Pakar, Pimpinan Cabang Lembaga Komando IntiInti Mahatidana, Pengurus Cabang BPPH.

Dari data yang diperoleh Portal Brebes melalui Bendahara MPC PP Kota Tegal, Edy Waluyo, berikut adalah susunan dan komposisi fungsionaris MPC PP Kota Tegal pengganti kepengurusan sebelumnya.

Baca Juga: Seluruh Anggota Pemuda Pancasila Diintruksikan Dukung Anies Baswedan Dalam Bursa Capres 2024

Ketua : Nur Mubarak
WK 1 : Guruh Santoso
WK 2 : Donny Indrawan Saputra
WK 3 : Moh Arif Fauzan

Ketua Bidang Organisasi dan Keanggotaan : Ardi Nugroho.

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x