Begini Ciri- Ciri Istri Pembangkang Suami yang Bakal Tergelincir Ke Neraka Jahanam

- 5 Juli 2022, 22:51 WIB
Ustad Edy Friono, Pengasuh Majelis Ngaji dan Dzikir MuhammadiNU Kota Tegal
Ustad Edy Friono, Pengasuh Majelis Ngaji dan Dzikir MuhammadiNU Kota Tegal /Riyanto Jayeng/

PORTAL BREBES - Agama Islam dibawa oleh Rasulullah Muhammad SAW substansi mendasarnya adalah untuk memperbaiki Akhlak manusia.

Sudah banyak dikisahkan dalam kitab suci Al-Quran dan hadist Rasulullah tentang ciri- ciri calon ahli syurga dan ahli neraka.

Demikian pula tentang hubungan suami istri, sebuah hubungan lahir batin yang sangat erat dibingkai oleh aturan agama.

Baca Juga: Ingat ! Hindari 4 Cacat Yang Tidak Dibolehkan Pada Hewan Qurban

Suami mempunyai kewajiban memenuhi hasrat sang istri, baik itu hasrat lahir maupun hasrat batin.

Sebaliknya, istri juga mempunyai kewajiban melayani suami, agar suami tetap tangguh dan bersemangat dalam menunaikan kewajibannya.

Pengasuh Majelis Ngaji dan Dzikir MuhammadiNU Kota Tegal, Ustad Edy Friono mengatakan, sudah banyak dalil dalam al-quran maupun hadist rasul yang mengatur tentang hubungan suami istri.

Baca Juga: Tips Memilih Hewan Kurban Menurut Guru Besar Fakultas Peternakan UGM di Tengah Wabah PMK

Menurut Ustad Edy, baik suami maupun istri sama sama diikat oleh aturan yang konsekuensinya jika melanggar maka akan mendapat hukuman.

Pada pengajian kali ini, Ustad Edy akan mengawali pembahasan yang berkaitan dengan hadist Rasulullah Muhammad SAW .

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x