Apa Itu Hadist Arbain dan Manfaaat Serta Faedahnya

- 15 September 2022, 21:32 WIB
Ilustrasi naskah khutbah Jumat dengan tema '5 Hadist Membicarakan Dosa yang Dilaknat'.
Ilustrasi naskah khutbah Jumat dengan tema '5 Hadist Membicarakan Dosa yang Dilaknat'. /Pixabay / Mariakray.

PORTAL BREBES - Hadist Arbain adalah kumpulan hadis yang terdapat dalam kitab Ar-bain an-Nawawiyah karya Imam Nawawi. 

Dalah kitab Arbain an-Nawawiyah tersebut terdapat 42 hadis.

Dikutip PortalBrebes.com dari laman Sekolah Tinggi Ilmu Syariah (STIS) al-Manar Jakarta pada 12 Desember 2021, berikut teks arab dan terjemahan serta syarah (penjelasan) hadis arbain ke-1.

Baca Juga: Singkirkan Benda Ini Dari Dalam Rumah Jika Rumah Tangga Tidak Ingin Berantakan

عن أمير المؤمنين أبي حفص عمر بن الخطاب رضي الله عنه قال سمعت رسول الله صلى الله عليه وسلم يقول ” إنَّمَا الأعمَال بالنِّيَّاتِ وإِنَّما لِكُلِّ امريءٍ ما نَوَى فَمَنْ كَانَتْ هِجْرَتُهُ إلى اللهِ ورَسُولِهِ فهِجْرَتُهُ إلى اللهِ ورَسُوْلِهِ ومَنْ كَانَتْ هِجْرَتُهُ لِدُنْيَا يُصِيْبُها أو امرأةٍ يَنْكِحُهَا فهِجْرَتُهُ إلى ما هَاجَرَ إليهِ” متفق عليه

Terjemah/Artinya:

Dari Amirul Mukminin Abu Hafsh, Umar bin Al-Khathab radhiyallahu ‘anhu, ia berkata : “Aku mendengar Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Segala amal itu tergantung niatnya, dan setiap orang hanya mendapatkan sesuai niatnya. Maka barang siapa yang hijrahnya kepada Allah dan Rasul-Nya, maka hijrahnya itu kepada Allah dan Rasul-Nya. Barang siapa yang hijrahnya itu Karena kesenangan dunia atau karena seorang wanita yang akan dikawininya, maka hijrahnya itu kepada apa yang ditujunya”.

[Diriwayatkan oleh dua orang ahli hadits yaitu Abu Abdullah Muhammad bin Ismail bin Ibrahim bin Mughirah bin Bardizbah Al Bukhari (orang Bukhara) dan Abul Husain Muslim bin Al Hajjaj bin Muslim Al Qusyairi An Naisaburi di dalam kedua kitabnya yang paling shahih di antara semua kitab hadits. Bukhari no. 1 dan Muslim no. 1907]

Penjelasan Isi Kandungan

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x