Kunjungi Tegal, Menteri Kelautan dan Perikanan Saksikan Atraksi Basic Safety Training

- 20 April 2022, 04:05 WIB
Kunjungan kerja lapangan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia ,Ir. Sakti Wahyu Trenggono MM.
Kunjungan kerja lapangan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia ,Ir. Sakti Wahyu Trenggono MM. /Tim Portal Brebes /CN/

PORTAL BREBES - Kunjungan kerja lapangan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia ,Ir. Sakti Wahyu Trenggono MM. disambut langsung Wakil Walikota Tegal, Muhamad Jumadi. ST MM dan Kapolres Tegal Kota AKBP Rahmad Hidayat.

Pada kunjungannya tersebut, Menteri Trenggono berkesempatan melihat sarana dan prasarana dan atraksi Basic Safety Training serta berdialog dengan para peserta sertifikasi keahlian dan kompetensi. 

Mereka adalah awak kapal asing asal Indonesia yang pulang ke tanah air untuk memperbaharui sertifikat kepelautan di Balai Pelayanan umum Pelatihan dan Penyuluhan Perikanan Tegal.

Baca Juga: Ada 10 Sifat dan Karakter Seseorang yang Memiliki Nama Awalan Huruf J, Apa Saja?

Sementara, Muhamad Jumadi, Wakil Walikota Tegal disela mendampingi kunjungan, berharap dengan kehadiran Menteri Kelautan dan Perikanan di BPU BPPP Tegal dapat menjadi motivasi untuk terus berinovasi.

" Perairan di Kota Tegal ini sangat luas, sehingga kehadiran Beliau dapat menambah motivasi dan kemajuan bagi BPU BPPP Tegal" ujar Muhamad Jumadi 

Atraksi di BPU BPPP Tegal
Atraksi di BPU BPPP Tegal

Kunjungan kerja Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia, Selasa 19 April 2022 sebelum ke BPU BPPP Tegal juga melakukan kunjungan ke Wilayah kawasan magrove Kabupaten Brebes, 

Baca Juga: Beginilah Karakter dan Nasib Seseorang yang Namanya dengan Awalan Huruf I

Halaman:

Editor: Cahyo Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah