Mak Nyus! Sego Pedo Godhog Jati Kuliner Tradisional Khas Kudus yang Sudah Jarang Dijumpai

- 8 Februari 2023, 07:26 WIB
Sego pedo godhong jati, kuliner tradisional khas Kudus yang sudah jarang dijumpai.
Sego pedo godhong jati, kuliner tradisional khas Kudus yang sudah jarang dijumpai. /Facebook segotewelgodongjati/

PORTAL BREBES - Meskipun dikenal sebagai kota Kretk, Kudus ternyata memiliki potensi kuliner khas.

Salah satu kuliner khas Kudus yakni sego pedo godhog jati yang memiliki kekhasan dibungkus dengan daun jati.

Jika diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia sego pedo godhog jati kurang lebih nasi ikan asing yang dibungkus denga daun jati.

Baca Juga: Wisata Kuliner Tradisional Hits di Kudus, Gentong Resto Sehat Herbal

Kuliner tradisional yang satu ini sudah jarang dijumpai di kota Kretek. Namun saat penjualnya membuka lapak, penikmat nasi tersebut ramai membeli.

Nasi pedo ghodog selayaknya masi biasa, namun memiliki ciri khas berupa lauk ikan asin dan dibungkus dengan daun jati.

Daun jati dipercaya dapat membangkitkan dan menambah selera makan.

Selain ikan asin, penikmat kuliner juga dapat menambahkan lauk lainya seperti nangka, tempe kering dan sambal.

Selain itu, penikmat kuliner juga dapat memilih telur dan tempe goreng sebagai pelengkap saat menikmati sego pedo ghodog.

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x