Jatisawit Mural Festival Sukses Digelar, Bong China Jadi Ikon Baru

- 26 Juni 2022, 16:43 WIB
Pemenang Mural Festival Jatisawit 2022.
Pemenang Mural Festival Jatisawit 2022. /Yudhi Prasetyo/Portal Brebes/

Apalagi dalam kegiatan ini digelar bazar UMKM.

Jatisawit yang juga menjadi salah satu Kampung Pancasila di Kabupaten Brebes diharapkan menjadi contoh bagi desa-desa lainya.

Sementara itu, dalam acara Mural Festival ini diresmikan nama Bong Mural Jatisawit Sejati (BMJS) yang semula bernama Bong China oleh Bupati Brebes Idza Priyanti.

Berikut ini nama-nama pemang Mural Festival Jatisawit:

- Juara 1: Ali Burhan / Guci Tegal

- Juara 2: Udi Purwanto / Purwokerto

- Juara 3: Divisi Seni Rupa / DKP Pemalang

- Juara 4: Subki Mural / Magelang

- Juara 5: Labora / Jakarta Selatan

- Juara 6: Riyanto Art / Magelang

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x