Hasil Tes Seleksi Calon Perangkat Desa Kutamendala Tonjong Brebes

- 18 Desember 2022, 16:44 WIB
Peserta tes sedang mengerjaksn soal yang diujikan.
Peserta tes sedang mengerjaksn soal yang diujikan. /Yudhi Prasetyo/Portal Brebes/

"Peserta harus siap lolos dan siap tidak lolos," harap Lukman.

Sementara itu, Kepala Desa Kutamendala Fathuri SAg berharap hasil tes tersebut menghasilkan orang-orang terbaik.

"Harapanya dapat memaksimalkan pelayanan kepada masyarakat," harap Fathuri.

Baca Juga: Head to Head dan Prediksi Skor Arema FC vs Persita Tanggerang di BRI Liga 1, Sabtu 17 Desember 2022

Berikut ini hasil tes seleksi penjaringan perangkat desa Kutamendala:

1. Formasi Kadus II
- Rangking 1: Fajar Mulyana, total nilai 188,67
- Rangking 2: Firmansyah, totan nilai 184,67

2. Formasi Kaur Keuangan:
- Rangking 1: Ismi Aulia Amir, total nilai 153,34
- Rangking 2: Adhie Dwi Anggoro, total nilai 152,67

Hasil seleksi diserahkan dari panitia independent ke panitia penjaringan perangkat desa.

Selanjutnya panitia penjaringan diserahkan ke kepala desa yang kemudian diusulkan mendapatkan rekomendasi untuk dilantik.

Berdasarkan peraturan yang berlaku, siapa yang dilantik adalah hak prorogatif kepala desa.***

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah