Sebel Punya Jerawat, Ini Cara Ampuh Menghilangkannya

- 9 Mei 2022, 19:15 WIB
Ilustrasi jerawat
Ilustrasi jerawat /Freepik.com/user18526052


PORTAL BREBES - Punya jerawat memang menyebalkan. Tak hanya itu, punya jerawat identik dengan kurang perawatan di wajah atau tubuh.

Jika kamu punya jerawat, jangan sembarang memencet jerawat, bisa berbahaya bagi wajah kamu bahkan bisa tambah parah.

Sebaiknya ikuti tips dan cara menghilangkan jerawat, agar wajah kamu tidak rusak. Berikut tips menghilangkan jerawat.

Baca Juga: Bukan Lagi Jatuh Cinta, Ini Letak Jerawat Lengkap Beserta Artinya

1. Cuci muka dua kali sehari

Jika kamu punya kulit berminyak dan acne-prone, pastikan kamu mencuci muka dua kali sehari, yaitu di pagi dan malam hari untuk menjaga agar wajah tetap bersih.

Pilihlah pembersih wajah atau face wash yang lembut agar tidak mengiritasi atau mengeringkan kulit.

2. Olahraga

Berolahraga juga bisa jadi cara menghilangkan jerawat yang efektif, terutama bila kamu kerap terganggu dengan jerawat hormon.

Dengan berolahraga, kamu bisa menjaga kestabilan hormon sehingga meminimalisir tumbuhnya jerawat.

Baca Juga: Kunci Jawaban Shopee Tebak Kata Tantangan Harian Kata Dasar LEMAKA, Senin, 9 Mei 2022

3. Terapkan pola makan yang sehat

Konsumsi makanan junk food, berminyak, dan olahan bisa menimbulkan jerawat. Maka, cara menghilangkan jerawat yang bisa kamu lakukan adalah dengan memperbanyak konsumsi buah dan sayuran yang kaya serat agar kesehatan kulit semakin terjaga.

4. Pakai krim penghilang jerawat

Cara menghilangkan jerawat yang efektif adalah dengan menggunakan krim atau obat penghilang jerawat dalam rutinitas skincare kamu.

5. Keramas secara teratur

Apabila kamu memiliki poni, keramaslah secara teratur. Sebab, kuman dan bakteri yang menempel pada rambut kita juga dapat menimbulkan jerawat di jidat.

Baca Juga: Berikut Daftar Harga Motor Baru Matic Honda Mei 2022, Buat Kamu Tambah Keren

6. Eksfoliasi rutin

Halaman:

Editor: Arif Budiman

Sumber: Shopee


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x