Step By Step Makeup Flawless dan Tahan Lama

- 5 Oktober 2023, 13:48 WIB
Ilustrasi makeup.
Ilustrasi makeup. //pexels-emma-bauso

4. Concealer

6 rekomendasi concealer untuk tutupi noda bekas jerawat.
6 rekomendasi concealer untuk tutupi noda bekas jerawat.

Concealer dapat membantu menyamarkan mata panda dan menonjolkan bagian bagian tertentu seperti pipi, rahang, dan tulang hidung.

5. Bedak 

ilustrasi sunscreen pada bedak
ilustrasi sunscreen pada bedak

Bedak berfungsi untuk mengunci step step sebelumnya agar tidak berantakan dan membantu mengotrol produksi minyak pada wajah. Ada dua jenis bedak, yaitu bedak tabur dan bedak padat. disarankan untuk menggunakan bedak tabur pada step ini agar lebih optimal hasilnya. Sedangkan bedak padat bisa digunakan untuk touchup.

Baca Juga: Sering Sakit Pinggang? Jangan Anggap Remeh! Ini Gejalanya

6. Pensil Alis

Menggunakan pensil alis menurut Ustadz Khalid Basalamah.
Menggunakan pensil alis menurut Ustadz Khalid Basalamah. Tangkapan layar Instagram.com/pensil.ngalisyuk.

Gunakan pensil alis secukupnya, tidak terlalu tebal dan tidak terlalu tipis. Pensil alis akan membuat bentuk mata lebih menonjoldan tajam. Pilih warna pensil alis yang sesuai dengan warna kulitmu.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah