Persiapan Mudik 2022, Koramil 08 Kronjo Gelar Vaksin Malam Hari

- 9 April 2022, 11:50 WIB
Gerai vaksinasi koramil 08 Kronjo Kodim 0510 Tigaraksa
Gerai vaksinasi koramil 08 Kronjo Kodim 0510 Tigaraksa /dok/ist.kodam.jaya/

PORTAL BREBES - Mudik 2022 yang telah menjadi tradisi masyarakat bakal terjadi kembali, pasalnya sejak dua tahun lalu tradisi mudik lebaran tertunda karena merebaknya wabah covid-19.

Guna mengantisipasi sekaligus mempercepat dukungan peogram vaksinasi yang digelontorkan pemerintah, Koramil 08 Kronjo Kodim 0510 Tigaraksa, Junat 8 April 2022 melakukan gelar vaksinasi malam hari.

Dandim 0510/Trs Letkol Inf Bangun I E Siregar melalui Danramil 08 Kronjo Kapten Inf Sutrisno mengatakan, kegiatan Vaksinasi Booster di Makoramil untuk membantu pemerintah.

Baca Juga: Kick Off Pembagian Paket Cinta Kasih Lebaran 2022

"Pelaksanaan Vaksinasi Booster jenis Astra Zaneca dilakukan dalam upaya percepatan penanganan Covid-19 dan ini dilakukan agar yang telah mendapatkan vaksin 1, 2 dan dilanjutkan vaksin Booster.

Selain itu, Koramil Kronjo terus melakukan upaya-upaya dalam melakukan pencegahan penyebaran Covid-19 di tengah masyarakat, khususnya di wilayah teritorial Koramil Kronjo.***

 

Editor: Cahyo Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x