TAITRA Surabaya, Merida Unggulkan Produk Aero dan Endurance

- 3 Juli 2022, 17:43 WIB
Foto TAiTRA pameran Teknologi di Surabaya
Foto TAiTRA pameran Teknologi di Surabaya /Athariq /dok Istimewa/

" Perusahaan yang mengikuti even ini ada 59 produk dari 22 perusahaan yang kami bawa di pameran ini," ujar Director of Taiwan Trade Center Jakarta, Tony Lin 

Kegiatan pameran Taiwan Excellence Week 2022 yang digelar di Tunjungan Plaza, Surabaya pada 30 Juni – 3 Juli 2022.

Sejak merebaknya pandemi di seluruh dunia, kini Taiwan Exellence telah kembali ke Indonesia untuk melakukan aktivitas kegiatan terpadu bagi pembeli atau konsumen. 

Baca Juga: Daftar Harga dan Spesifikasi HP 5G Terbaik di 2022, Harga Mulai 2 Jutaan

Salah satu perusahaan asal Taiwan yang ikut serta dalam acara pameran Taiwan Excellence Week 2022 di Surabaya, Merida Industry Co., Ltd. membawa 3 produk sepeda unggulannya

Diantaranya beberapa type yang menjadi treanding yakni Merida Scult 400 52, Merida Scultura 5000 54, dan Merida Reacto 5000 ULT 54.

"Produk Merida yang kami bawa di pameran ini ada 3 macam bahannya, yakni carbon, alumunium, dan alloy. 

Baca Juga: Bungkus GudMer Bekas Bikin Komunitas Markoss di Tegal Makin Solid

Lalu tipenya ada 2 macam, yakni endurance dan aero. Endurance untuk kenyamanan bersepeda jarak jauh sedangkan Aero untuk speed, 

Dan biasanya dipakai oleh para pembalap sepeda, karena modelnya juga lebih menunduk,” kata Manager Bicofit, Brand Representative Merida Bike, Catur ditempat yang sama.

Halaman:

Editor: Cahyo Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah