Tegal Teratas! TOP 11 SMA Terbaik di Tegal Jawa Tengah Lengkap Dengan Nilainya, Ada Sekolah Kamu?

22 Februari 2023, 14:00 WIB
SMA Negeri 1 Tegal, merupakan salah satu SMA terbaik di Tegal, Jawa Tengah /Instagram/@smansaku/

PORTAL BREBES - Berikut ini kami sajikan informasi top 11 SMA terbaik di Kabupaten Tegal, Jawa Tengah.

Kali ini kami akan sajikan 11 SMA terbaik di Tegal lengkap dengan besaran nilainya di masing-masing sekolah.

Tentunya data ini bisa kalian jadikan referensi untuk menentukan pilihan sekolah di PPDB 2023 nanti.

Baca Juga: Brebes Teratas! TOP 10 SMA Negeri Terbaik di Kabupaten Brebes Jawa Tengah, Cek Rincian Besaran Nilainya

Pasalnya kita kerap kesulitan dalam memilih sekolah terbaik, dikarenakan banyaknya pilihan SMA Negeri dan Swasta di Tegal.

Pada artikel ini, kami akan memberikan pilihan-pilihan terbaik yang bisa dijadikan opsi untuk memilih SMA Negeri dan Swasta di Tegal, Jawa Tengah.

Meski berada di pedesaan, daftar SMA ini juga tidak kalah dengan SMA yang berada di kota-kota besar.

Baca Juga: Banyuwangi Berprestasi! Luar Biasa Ada 20 SD Terbaik Akreditasi A di Kabupaten Banyuwangi, Cek Sebarannya

Adapun sumber data ini yaitu berdasarkan dari hasil data nilai ujian siswa masing-masing sekolah Kemendikbud 2022. Jadi data history ini bisa juga kalian jadikan pedoman dalam memilih SMA di Tegal, Jawa Tengah.

Tentunya pendidikan adalah hal yang penting untuk anak, oleh karena itu para orang tua pasti menginginkan pendidikan yang terbaik.

Pastinya SMA terbaik di Tegal akan menjadi incaran banyak orang ketika PPDB 2023 tiba.

Baca Juga: Banyuwangi Berprestasi! TOP 10 SMA Terbaik di Kabupaten Banyuwangi Berdasarkan Nilainya, Jangan Salah Pilih

Dalam menentukan pilihan sekolah, tentunya beragam faktor bisa menjadi pertimbangan, Contohnya adalah akreditasi sekolah.

Standar nilai akreditasi bisa menjadi tolak ukur sekolah, pasalnya akreditasi ini dinilai dari Kemendikbud. Sekolah yang memiliki akreditasi A bisa dikatakan bahwa sekolah tersebut memiliki kualitas yang baik.

Tak hanya itu, fasilitas yang tersedia dan memadai juga bisa menjadi faktor pertimbangan lain ketika memilih tempat bersekolah.

Baca Juga: Banyuwangi Berprestasi! TOP 10 SMK Terbaik di Kabupaten Banyuwangi, Segini Besaran Nilai Ujiannya

Kemajuan sebuah sekolah juga tak lepas dari peran figur guru sebagai pengajar, guru yang memiliki kompetensi pastinya bisa membuat siswanya menjadi paham akan pelajaran.

Selain itu faktor nilai ujian siswa dari sekolah terkait, tentu bisa menjadi salah satu acuan pertimbangan ketika memilih tempat bersekolah.

Pada kesempatan ini, kami akan berikan rangkuman top 11 SMA Negeri dan Swasta terbaik di Tegal, Jawa Tengah, lengkap dengan hasil nilainya berdasarkan data Kemendikbud 2022, bisa kalian jadikan pedoman PPDB 2023 nanti.

Baca Juga: BREBES JEMPOL! Berikut Daftar MTs Terbaik Berdasarkan Nilai UN, Siswa Kelas 6 SD Wajib Tahu

1. SMA Negeri 1 Tegal

- BAHASA INDONESIA: 88,23

- BAHASA INGGRIS: 83,35

- MATEMATIKA: 63,85

Rerata nilai: 77,27

2. SMA PIUS

- BAHASA INDONESIA: 86,09

- BAHASA INGGRIS: 85,91

- MATEMATIKA: 58,64

Rerata nilai: 75,96

Baca Juga: Klaten Terbaik! TOP 8 SMA Unggulan di Kabupaten Klaten, Cek Berdasarkan Peringkat Nasionalnya

3. SMA Negeri 3 Tegal

- BAHASA INDONESIA: 84,03

- BAHASA INGGRIS: 70,64

- MATEMATIKA: 51,45

Rerata nilai: 68,06

4. SMA Negeri 4 Tegal

- BAHASA INDONESIA: 81,13

- BAHASA INGGRIS: 64,66

- MATEMATIKA: 53,31

Rerata nilai: 64,92

Baca Juga: SMK KLATEN BISA! Inilah 15 SMK Terbaik di Kabupaten Klaten Jawa Tengah, Cek Besaran Nilainya

5. SMA Negeri 2 Tegal

- BAHASA INDONESIA: 79,59

- BAHASA INGGRIS: 58,43

- MATEMATIKA: 41,95

Rerata nilai: 57,87

 

 

6. SMA Negeri 5 Tegal

- BAHASA INDONESIA: 76,30

- BAHASA INGGRIS: 48,26

- MATEMATIKA: 36,23

Rerata nilai: 53,42

Baca Juga: Klaten Terbaik! Luar Biasa Ada 20 SD Unggulan Akreditasi A di Kabupaten Klaten Jawa Tengah, Cek Sebarannya

7. SMA AL-IRSYAD

- BAHASA INDONESIA: 74,37

- BAHASA INGGRIS: 51,54

- MATEMATIKA: 35,21

Rerata nilai: 52,10

8. SMA MUHAMMADIYAH Tegal

- BAHASA INDONESIA: 69,52

- BAHASA INGGRIS: 47,81

- MATEMATIKA: 34,58

Rerata nilai: 48,99

Baca Juga: THE BEST! SMP Terbaik di Kabupaten Sumedang dengan Nilai Rerata UN 2019, Berdasarkan Data Kemendikbud

9. MA Negeri Tegal

- BAHASA INDONESIA: 65,81

- BAHASA INGGRIS: 41,45

- MATEMATIKA: 33,21

Rerata nilai: 47,13

10. SMA NAHDLATUL ULAMA Tegal

- BAHASA INDONESIA: 65,78

- BAHASA INGGRIS: 39,56

- MATEMATIKA: 33,70

Rerata nilai: 45,78

Baca Juga: PENTING! Sekolah Dasar Masa Pembentukan Karakter! Simak SD Terbaik di Sumedang Ini, Berdasarkan Kemdikbud 2022

11. SMA IHSANIYAH Tegal

- BAHASA INDONESIA: 61,81

- BAHASA INGGRIS: 43,48

- MATEMATIKA: 31,01

Rerata nilai: 44,49

 

 

 

 

Demikian informasi ini kami sajian, rangkuman SMA terbaik di Kota Tegal Provinsi Jawa Tengah yang bisa kalian jadikan referensi di PPDB 2023.

Disclaimer : Artikel ini telah tayang sebelumnya di Cilacap Update dengan judul "TEGAL MENANG, Inilah 11 SMA Terbaik di Kota Tegal Berprestasi Kemendikbud, Muridnya Kayak Mahasiswa?".***

Editor: DR Yogatama

Tags

Terkini

Terpopuler