Denny Darko Sebut Teknologi 5G Akan Menyengsarakan Banyak Orang Melebihi Covid-19

- 6 Juni 2021, 08:24 WIB
Denny Darko meramalkan teknologi 5G bakal lebih menyengsarakan dibanding pandemi Covid-19
Denny Darko meramalkan teknologi 5G bakal lebih menyengsarakan dibanding pandemi Covid-19 /Tangkapan layar YouTube/Denny Darko

Puncak menjadi mati, kata Denny, karena sebelumnya orang mau ke Jakarta atau dari Jakarta ke Bandung selalu melewati kawasan Puncak.

Namun setelah ada jalan tol, orang-orang yang memiliki mobil tidak lagi melewati Puncak. Mereka ke atau dari Jakarta lewat tol Cikmapek karena adanya Cipularang.

Baca Juga: Jadwal Acara SCTV Hari Ini Minggu 6 Juni 2021 : Dari Badai Pasti Berlalu Hingga Buku Harian Seorang Istri

"Sejak itu memusnahkan atau mendisrupsi banyak bisnis yang ada. Banyak hal yang terdisrup di situ," ujarnya menambahkan.

Dan perubahan yang terjadi akibat hadirnya teknologi 5G, menurut Denny Darko bakal lebih sadis lagi.
Karena dengan 5G perpindahan data menjadi lebih cepat. Sebab 5G seratus kali lipat lebih cepat dibanding 4G.

Ibaratnya, kata dia, kalau 4G download 1 gigabyte butuh 6 menit, nah kalau 5 G hanya butuh 10 detik. "Jadi cepet malah pakai banget," tandasnya.

Adanya teknologi 5G akan membuat perubahan yang luar biasa. Bisnis yang menggunakan server akan berlangsung sangat cepat termasuk sektor finance .

"Dulu saja wartel tutup dengan adanya seluler dan telfon rumah menjadi hilang. Laptop sekarang hampir nggak ada karena ponsel digunakan untuk all most everything," ungkapnya lagi.

Baca Juga: Jadwal Acara MNCTV Minggu 6 Juni 2021: Jalin kebersamaan di akhir pekan bersama Mom & Kids

Maka menurutnya bisa dibayangkan nanti kalau mobil bisa jalan sendiri tanpa perlu driver. Orang-orang yang sekarang jadi driver atau kerja di Grab dan sebagainya nantimereka akan cari duit dengan apa.

Halaman:

Editor: Marsis Santoso

Sumber: YouTube Denny Darko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x