Isi Libur Panjang di Sukoharjo, Asik Bersama Keluarga Nikmati Keindahan Alam

23 Mei 2024, 20:00 WIB
Ilustrasi Sunrise /

PORTAL BREBES - Libur Hari Raya waisak bisa dimanfaatkan untuk pergi ke tempat wisata. Salah satu tujuanya adalah Sukoharjo.

Sukoharjo merupakan salah satu daerah yang ada di Jawa Tengah. Di daerah tersebut tidak sedikit tempat wisata yang bisa dikunjungi.

Mengunjungi wisata di Sukoharjo bisa dilakukan kapan saja, termasuk pada hari libur. Aktifitas tersebut bisa bersama dengan keluarga.

Jika anda menyukai tempat wisata alam, di Sukoharjo juga memiliki wisata dengan tema tersebut.

Baca Juga: Pecel Warung Bugem Bumiayu Brebes Enaknya Ngak Ketulungan, Bisa Lihat Sunset

Berikut ini akan disampaikan wisata yang asik di Sukoharjo sambil menikmati keindahan alam.

1. WE Land Sunrise View

Sesuai dengan namanya, tempat wisata tersebut menawarkan pemandangan alam berupa sunrise atau matahari terbit.

Namun, untuk melihatnya, anda harus datang saat langit masih gelap.

Jika tidak ketinggalan, anda bisa camping di tempat wisata tersebut bersama orang yang dicintai.

Selain itu, di WE Land Sunrise View, anda bisa mengunjungi situs sejarah, geopark, dan wahana menarik lainya.

2. Gunung Sikapul

Selain WE Sunrise View, Sukoharjo juga memiliki tempat wisata lainya, yakni gunung Sikapul. Konon, gunung tersebut merupakan gunung purba yang usianya lebih tua dari gunung Merapi.

Demikianlah pembahasan memgenai mengisi libur panjang di Sukoharjo, Jawa Tengah.***

Editor: Yudhi Prasetyo

Tags

Terkini

Terpopuler