Baron Hill dan Pucak The Geong, Wahana di Guci dengan Spot Foto yang Eksotis

- 3 Januari 2023, 13:30 WIB
Jembatan kaca yang sebagai andalan spot foto untuk pengunjung wisata guci di Baron Hill
Jembatan kaca yang sebagai andalan spot foto untuk pengunjung wisata guci di Baron Hill /Instagram Baron Hill/

 

PORTAL BREBES – Baron Hill dan Puncak The Geong merupakan suatu wahana yang ada di wisata Guci Tegal yang memiliki spot foto yang.

Tempat tersebut juga merupakan salah satu tempat favorit sangat diminati oleh para pengunjung.

Biasanya wisatawan hanya tau wisata Guci dengan pemandian air panas saja, akan tetapi pemerintah pengelola Guci telah mengembangkan sarana wahana lainnya untuk meningkatkan kunjungan wisatawan.

Baca Juga: Liburan di Tegal, 3 Wisata Ini Cocok Bagi Keluarga yang Memiliki Anak kecil

Tempat tersebut memiliki wahana dan juga spot foto yang eksotis untuk diabadikan oleh para pengunjung.

Tidak hanya spot foto saja, pengunjung juga bisa menikmati pemandangan alam wisata guci dari ketinggian dengan udara yang sejuk.

Untuk memasuki wisata Baron Hill, pengunjung dikenakan biaya Rp 15.000 per orang.

Baca Juga: 5 Wahana Hits yang Cocok Dikunjungi di Wisata Guci Tegal, Terakhir Menjadi Icon Wisatawan

Wisatawan bisa melihat pemandangan alam terbuka yang dikelilingi perbukitan dengan pepohonan yang rimbun dan diselimuti udara sejuk pegunungan.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah