Kisah Cerita Legenda Jaka Poleng yang Dipercaya Masih Menjaga Kediaman Kantor Bupati Brebes

- 27 November 2022, 15:51 WIB
kisah legenda Jaka Poleng yang masih dipercaya keberadaanya menjaga kediaman kantor Bupati Brebes
kisah legenda Jaka Poleng yang masih dipercaya keberadaanya menjaga kediaman kantor Bupati Brebes /Tangkapan Layar YouTube Borin Vlog/

PORTAL BREBES – Kisah Legenda Jaka Poleng Brebes masih diceritakan secara turun menurun oleh masyarakat Kabupaten Brebes, Jawa Tengah hingga sekarang.

Dilansir dari laman YouTube Dongeng Kita, cerita berawal dari seorang Laksito yang bekerja sebagai seorang pemelihara kuda di kediaman Bupati Brebes jaman dahulu.

Keseharian Laksito bekerja adalah mengurus kuda, memberinya makan hingga mengurus mandinya kuda.

Baca Juga: Warga Desa Kutamendala Terima Bansos BLT BBM, PKH, dan BPNT Tunai

Sebagaimana adat istiadat di Jawa, hewan peliharaan pun diberi nama dengan awalan Kiai dan kuda milik Bupati Brebes diberi nama Kiai Genta.

Laksito dikenal sebagai seorang yang rajin dan bahkan pagi hari sekali dia selalu bangun untuk mengurus kuda, sementara Mak Ojah yakni ibunya terlihat sudah terbangun dan bersih-bersih rumah.

Setiap pagi, kebiasaan Laksito adalah memberi makan Kiai Genta. Hingga akhirnya, Laksito pergi ke sawah untuk mencari rumput sebagai makan makanan kuda tersebut.

Baca Juga: Sejarah Desa Ketanggungan, Sebuah Nama Kecamatan Di Brebes

Tiba-tiba, saat beranjak siang, Laksito pun bergegas untuk istirahat.

Hingga terlelap, Laksito menemukan hal yang aneh yakni adanya seekor ular berbisik dan bermahkota emas sedang lewat dihadapannya.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x