Sekilas Jatisawit, Salah Satu Desa di Kecamatan Bumiayu Brebes, Ada Peninggalan Cerobong Asap ex Pabrik Kertas

- 1 Desember 2022, 19:38 WIB
potret desa Jatisawit Bumiayu Brebes
potret desa Jatisawit Bumiayu Brebes /Facebook Pemdes Jatisawit Bumiayu-brebes/

Namun di Jatisawit yang penganut agama lainpun berdampingan dengan damai yaitu kristen dan budha.

Baca Juga: Warga Desa Tangeran Terima BLT DD Bulan ke-10 dan 11

Ada beberapa peninggalan prasejarah di Desa Jatisawit yang diantaranya yakni Cerobong asap ex pabrik kertas peninggalan masa kolonial Belanda yang terletak di tengah dan juga peninggalan bata wali.

Bata wali (situs bata di masa wali songo yg ukurannya 3x dari ukuran batu bata pada umumnya)

Menurut cerita, berdirinya Jatisawit lantaran ada pohon besar yang menjadi ciri khas dari desa itu.

Baca Juga: Sekilas Kecamatan Larangan Kabupaten Brebes

Lantas, kenapa dinamakan Jatisawit?

Jatisawit adalah penggalan kata Jati (Pohon Jati) dan Sawit(Satu-satunya pohon) di sebuah tempat yg sekarang dijuluki Candi Jati.

Berdirinya satu buah pohon di tempat tersebut, hingga suatu saat pohon tersebut tumbuh besar memayungi area tersebut sehingga munculah penamaan Jatisawit (Satu-satunya pohon JATI).

Baca Juga: Pemdes Watujaya Salurkan BLT DD bulan ke-10 dan 11

Halaman:

Editor: DR Yogatama

Sumber: Facebook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah