Sunah Apa Saja yang Sebaiknya Dikerjakan Sebelum Sholat Ied?

- 17 April 2023, 21:02 WIB
Sholat Ied di lapangan Pancasila Ende
Sholat Ied di lapangan Pancasila Ende /Alex RS/

PORTAL BREBES - Pada tanggal 1 Syawal dipagihari, orang-orang berkumpul dalam satu tempat, mereka melaksanakan sholat Ied. Sholat ini dikerjakan di Hari Raya Idul Fitri.

 

Sholat Ied dikerjakan satu tahun sekali setelah umat Islam mengerjakan ibadah puasa satu bulan penuh di bulan Ramadhan.

Dalam mengerjakan sholat Ied diawali dengan niat. Untuk makmum berikut ini niatnya: "Ushalli sunnatan li ‘idil fithri rak ‘ataini imaman lillahi ta’alaa."

Baca Juga: Apakah Dosa Jika Tidak Mengerjakan Sholat Idul Fitri?, Ketahui 3 Pendapat atau Hukumnya

Namun sebelum menunaikan sholat Ied, sebaiknya melaksanakan amalan-amalan yang dianjurkan seperti:

1. Mandi

2. Memotong kuku

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x