Kapan Waktu Terbaik Santap Sahur Agar Bisa Dapat Pahala, Berikut Niat dan Doanya

- 15 Maret 2024, 03:30 WIB
Ilustrasi seorang wanita tengah memanjatkan doa setelah menyelesaikan ibadah salat.
Ilustrasi seorang wanita tengah memanjatkan doa setelah menyelesaikan ibadah salat. /Pixabay.com/StayWeird

PORTAL BREBES - Santap sahur merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari ibadah puasa.

 Sahur termasuk sunnah, sehingga bisa dilakukan, juga tidak dilakukan tidak mendapat dosa.

Hal ini berbeda dengan buka puasa, yang mana wajib dilakukan untuk membatalkan puasa.

Baca Juga: Apakah Boleh Niat Puasa 1 Bulan Sekaligus, Kapan Waktu yang Tepat

Buka puasa tidak harus dengan makan besar, tetapi yang penting bisa menbatalkan puasa.

Sahur merupakan sunnah yang dikerjakan mendapatkan pahala. Ini bisa dilakukan setelsh tengah malam.

Karena itu jika melakukan sahur sebelum tengah malam, maka belum bisa dikatakan sahur dan tidak mendapatkan pahala.

Sebelum santap sahur, sebaiknya berdoa terlebih dahulu. Berikut doa sebelum sahur puasa Ramadhan:

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x