Minum Ramuan Ini Agar Awet Muda dan Mencegah Kerutan di Wajah

- 9 September 2022, 20:44 WIB
Psikologi Emosi: Kerutan di Dahi Bisa Cerita Banyak Tentang Anda
Psikologi Emosi: Kerutan di Dahi Bisa Cerita Banyak Tentang Anda /Fabiosa/

Sebelum membuat ramuan alamu atau ramuan herbal, siapkan dulu bahan-bahanya.

Berikut ini adalah bahan-bahan untuk membuat ramuan herbal untuk mencegah kerutan atau keriput.

Baca Juga: Cara Minum Kopi yang Benar Agar Manfaatnya Dapat Dirasakan Tubuh

- Air 400ml
- Temu Kunci 20gr
-  Daun pandan 1 lembar
- 1 Batang sereh
- Jeruk nipis 1/2 buah.
- Madu 2 sendoh teh

Bahan-bahan tadi dimasukan ke dalam air mendidih, kecuali jeruk nipis dan madu.

Sebelum dimasukan, iris daun pandan kecil-kecil. Iris juga temu kunci.

Geprek serek hingga berbentuk pipih sebelum dimasukan ke dalam air mendidih.

Setelah semua bahan dimasukan ke dalam air mendidih, kecilkan api.

Hal tersebut bertujuan agar kandungan bermanfaat dalam bahan tersebut tidak rusak.

Saat merebus juga jangan terlalu lama. Cukup 10-15 menit saja hingga air rebusan tersisa setengahnya.

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo

Sumber: YouTube VDVC


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah