Kerap Diabaikan, Ketahui 5 Faktor Pemicu Gejala Serangan Jantung

- 7 Desember 2023, 16:00 WIB
Ilustrasi serangan jantung
Ilustrasi serangan jantung /Pexels/

PORTAL BREBES - Serangan jantung atau disebut juga infark miokardial adalah suatu penyumbatan aliran darah ke otot jantung. Serangan jantung biasanya terjadi ketika gumpalan darah menghalangi aliran darah ke jantung, yang memicu terhentinya suplai oksigen ke seluruh jaringan tubuh.

Serangan jantung menjadi salah satu penyakit penyebab kematian tertinggi di dunia, dan dikenal sebagai sebutan pembunuh secara diam-diam. Sebutan ini dikarenakan gejalanya kerap datang tiba-tiba atau mendadak, dan banyak terjadi dalam kasus yang parah.

Mengutip dari promkes.kemkes.go.id, penyebab serangan jantung bahkan kerap diabaikan, karena dianggap sebagai kebiasaan yang susah untuk dihilangkan.

Baca Juga: Alami Sakit Kepala Berputar atau Kliyengan, Waspadai Gejala Vertigo! Begini Cara Pencegahannya

Serangan jantung salah satunya disebabkan oleh gaya hidup yang tidak sehat dan kebiasaan buruk yang dilakukan sehari-hari. Untuk mencegahnya, ketahui potensi yang dapat memicu terjadinya serangan jantung agar dapat mencegah dan penanganan sedini mungkin.

Berikut ini adalah beberapa pemicu serangan jantung yang wajib diketahui, di antaranya adalah:

1. Faktor usia

Adanya penambahan usia pada seseorang, maka semakin bertambah pula risiko penyakit jantung.

2. Adanya riwayat penyakit jantung dalam keluarga

Apabila terdapat salah satu keluarga inti yang memiliki riwayat sakit jantung, maka potensi penyakit jantung juga besar terhadap Kita.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x