Ratusan Relawan JAKET Kudus Terbentuk, Siap Menangkan Erick Thohir di Bursa Pilpres 2024

- 22 Juni 2022, 21:50 WIB
Kordinator JAKET Jateng -DIY Faturahman saat Deklarasi Jaket di Rumah Makan Ulam Sari, Kabupaten Kudus Jawa Tengah, Rabu (22/6/2022) siang
Kordinator JAKET Jateng -DIY Faturahman saat Deklarasi Jaket di Rumah Makan Ulam Sari, Kabupaten Kudus Jawa Tengah, Rabu (22/6/2022) siang /Riyanto Jayeng/

"Kami merasa ET adalah garda terdepan yang selalu mendukung para komunitas lebih berkembang dan menciptakan inovasi-inovasi atau ide-ide kreatif, " ujar Hanum.

Hanum mengatakan, JAKET Kudus akan langsung tancap gas untuk mensosialisasikan latar belakang dan rekam jejak ET kepada masyarakat melalui cara-cara yang kreatif, seperti mengadakan olahraga bersama hingga pelatihan UMKM dan pelatihan-pelatihan lainnya.

Usai deklarasi, JAKET Kudus langsung akai bakti sosial donor darah dan plasma darah dengan mendatangi langsung kantor PMI Kabupaten Kudus.***

 

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah