Imbas PPDB Online, Pemohon DTKS di Kabupaten Tegal Meningkat

- 24 Juni 2022, 15:00 WIB
Sejumlah warga saat membuat surat keterangan DTKS di kantor Dinsos Kabupaten Tegal, Jumat 24 Juni 2022.
Sejumlah warga saat membuat surat keterangan DTKS di kantor Dinsos Kabupaten Tegal, Jumat 24 Juni 2022. /

Petugas Pelayanan Sekretariat SLRT Trengginas Dinsos Kabupaten Tegal Faiz Hanif, mengatakan hal senada. Menurutnya, jumlah pemohon DTKS akhir-akhir ini cukup banyak.

Dia memastikan, permohonan DTKS tidak dipungut biaya. Terbitnya surat DTKS sekitar 2 hari. Karena harus dicetak di SIKS-NG dan ditandatangani Kepala Dinsos atau pejabat yang berwenang.

Baca Juga: PPDB Online untuk SMP di Kabupaten Tegal Dimulai 23 Juni 2022, Begini Caranya

"Para pemohon, kami minta untuk mengurus sendiri ke Sekretariat SLRT Trengginas Dinsos Kabupaten Tegal," imbuhnya.***

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah