Kereta Tabrak Odong-odong, 9 Orang Tewas Mengenaskan

- 27 Juli 2022, 13:16 WIB
Odong-odong yang tertabrak kereta api masih belum dievakuasi/pmjnews.com
Odong-odong yang tertabrak kereta api masih belum dievakuasi/pmjnews.com /

Dalam video pendek tersebut telihat odong-odong yang terbalik dengan kondisi rusak.

Sementara dari jarak beberapa meter terlihat satu minibus jenis carry yang juga mengalami kerusakan.

Baca Juga: Daftar Nama Korban Kecelakaan Maut Truk Pertamina di Cibubur

Kabar mengenai kecelakaan odong-odong ini pun langsung dibenarkan oleh Camat Kragilan Epon Anih Ratnasih.

Mendapat kejadian kecelakaan tersebut, dirinya langsung mendatangi lokasi kejadian untuk memastikan.

"Iya betul, saya sedang otwe untuk memastikan," ujarnya melalui pesan WhatsApp dikutip Portal Brebes dari KabarBanten.pikiran-rakyat.com.

Baca Juga: Istri TNI Ditembak Orang Tak Dikenal di Depan Rumah Sendiri

Epon mengatakan, dalam insiden kecelakaan itu ada 9 orang yang dinyatakan tewas dilokasi kejadian.

Dari 9 korban tersebut diantaranya anak-anak dan ibu-ibu.

Korban merupakan warga Kampung Cibetik Walantaka.

Halaman:

Editor: DR Yogatama

Sumber: Kabarbanten.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah