Tips Mudah Terhindar dari Virus Corona Saat Berlibur

- 18 Desember 2020, 16:59 WIB
Ilustrasi liburan akhir tahun.
Ilustrasi liburan akhir tahun. /Pixabay/Peggy_Marco/


PORTAL BREBES - Anda tentu tidak ingin kehilangan memen libur Natal dan tahun baru bersama keluarga, saudara atau teman. Tapi disaat situasi seperti ini, Anda pasti akan mempertimbangkan banyak hal. Pandemi covid-19 saat ini masih terus berlangsung.

Bahkan beberapa daerah kini telah menjadi zona merah karena banyaknya orang yang terkonfirmasi positif covid-19. Untuk itu, buat Anda yang sudah merencanakan untuk berlibur kami sarankan untuk tetap memperhatikan tips-tips berikut ini.

Dikutip dari Berita DIY dengan judul "Tips Aman Terhindari dari Virus Corona Saat Libur Natal dan Tahun Baru 2020" berikut 5 tips agar tetap aman dari corona saat libur Natal dan Tahun Baru:

1. Minimalisir berkegiatan di luar rumah

Pastikan untuk menjaga diri dan keluarga dengan tetap berada di dalam rumah dan mengurangi intensitas berpergian dan berkegiatan di luar rumah.

Baca Juga: Penghujung Tahun, Wisata di Bandung Siap Sambut Pengunjung

2. Patuhi protokol kesehatan

Jika ada sesuatu yang mengharuskan untuk pergi jangan lupa untuk tetap patuh terhadap protokol kesehatan. Gunakan masker, jaga jarak minimal 1,5 meter, rajin mencuci tangan dan hindari kontak fisik dengan orang lain.

3. Terapkan hidup sehat

Selain menjaga terhindarnya virus dari luar, perlu juga memastikan bahwa tubuh mengkonsumsi makanan yang bersih dan sehat. Rutin melakukan olahraga juga penting dalam menjaga stamina tubuh serta membentuk imunitas yang kuat.

Halaman:

Editor: Harviyanto

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah