Tekanan Darah Tinggi? Jahe Solusinya, Kata dr. Fery Cocok Bagi Penderita Hipertensi

- 31 Agustus 2022, 17:27 WIB
Ilustrasi. Manfaat jahe untuk mengontrol tekanan darah tinggi.
Ilustrasi. Manfaat jahe untuk mengontrol tekanan darah tinggi. /Pixabay

Baca Juga: Ridwan Kamil Tanggapi Pendapat Wagub Uu Ruzhanul Ulum, Sebut Poligami Sebagai Solusi Atasi HIV AIDS

Seperti yang telah diungkapkan oleh dr. Fery dalam unggahan video YouTube miliknya, jahe banyak memberi keuntungan dalam kesehatan tubuh kita.

Salah satu manfaat jahe yang harus diketahui, kata dr. Fery adalah membantu menurunkan tekanan darah tinggi pada penderita hipertensi.

Dilansir Portalsulut.pikiranrakyat.com dari Kanal YouTube dr. Fery TV pada Rabu, 31 Agustus 2022.

Dikatakan ampuh dalam mengontrol tekanan darah tinggi, inilah kandungan yang terdapat pada jahe, kata dr. Fery.

Diantaranya adalah kandungan zat antioksidan dalam jahe seperti Shogaols, Gingerols, dan Zingerones yang memberikan manfaat baik untuk kesehatan tubuh.

Baca Juga: Mengabdi Tanpa Cacat Selama 38 Tahun, Kompol Evi Dapat Penghargaan dari Kapolres Tegal Kota

Selain itu, kandungan jahe juga terdapat nutrisi yang kaya manfaat seperti Vitamin C, D, B12, zat besi, kalsium, magnesium serta berbagai macam nutrisi lainnya.

Dalam suatu studi mengenai efek pemberian jahe terhadap tekanan darah pada pasien hipertensi.

Disimpulkan bahwa jahe memiliki kandungan zat aktif seperti Gingerol, Zingerone, Flavonoid, potasium dan minyak Atsiri yang mempunyai manfaat baik dalam menurunkan tekanan darah tinggi bagi penderita hipertensi.

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x