Bukti Babad Kabupaten Brebes Tidak Dapat Dipisahkan dengan Peninggalan Majapahit dan Jaman Hindu?

- 12 September 2023, 10:20 WIB
ilustrasi cincin emas peninggalan benda sejarah
ilustrasi cincin emas peninggalan benda sejarah /Tangkapan Layar Facebook Kerajaan Sriwijaya/

Arya Bangah mengirimkan orang-orang Timur mengeluarkan sepenuh keberanian mereka.Selanjutnya mereka bergerak (baca: terdesak) kembali dari sebelah barat menuju arah lebih ke timur. Didekat sungai yang oleh karena peristiwa itu diserbu Pemali, mereka berperang lagi. Tempat medan peperangan itu mendapat nama Brebes.

Baca Juga: Coba Nih! Kuliner Unik Hideen Gem di Bumiayu yang Wajib Dicoba, Mampir Dulu Jika Berkesempatan Berkunjung

Kendati demikian, sejarah tersebut belumlah menjadi kesimpulan bahwa kisah tersebut tidak menyinggung ikhwal lahirnya daerah Brebes.

Dari segi telaah sejarah, inti pokok kisah itu sendiri memang tidak benar. Seperti telah dikemukakan Prof. Hosein Djajadiningrat dalam Sastrakantanya, kerajaan Majapahit berdiri mulai dari kwartal ketiga abad ke XIII sampai lebih kurang tahun 1518 sedang kerajaan Pajajaran mulai dari tahun 1433/1434 sampai ada kemungkinan tahun 1579.***

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah