Resep Onde-Onde Hati Anti Meletus, Dijamin Banjir Pujian Ibu-Ibu Arisan

- 4 Januari 2024, 18:15 WIB
Onde-onde hati bentuknya cantik dan rapi
Onde-onde hati bentuknya cantik dan rapi /Instagram @resep.kue.tradisional/

PORTAL BREBES - Onde-onde merupakan jajanan pasar yang cukup populer dan banyak diminati. Onde-onde memiliki cita rasa manis dan gurih, serta aroma khas dari balutan wijen membuat siapapun tertarik untuk mencobanya.

Nah, jika bosan dengan onde-onde yang biasa, cobalah berkreasi membuat onde-onde hati. Dijamin banjir pujian ibu-ibu arisan, karena bentuknya cantik dan rapi juga anti meletus.

Daripada penasaran, yuk simak resep onde-onde hati yang dilansir dari laman Instagram @resep.kue.tradisional berikut ini.

Baca Juga: Resep Pentol Kriwil, Rasanya Enak dengan Tekstur Empuk dan Kenyal Bisa Jadi Stok Camilan di Rumah

Bahan:

- 250 gr tepung ketan putih
- 60 gr tepung beras
- 70 gr gula pasir
- ½ sdt garam
- 280 ml air santan encer/air biasa hangat

Cara membuat:

1. Masukkan semua tepung ketan, tepung beras, gula pasir dan garam. Aduk hingga tercampur rata

2. Tuang santan encer, uleni sampai bisa dipulung

3. Bagi adonan jadi 2, atau hanya 1 warna saja (sesuai selera)

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah