Destinasi Wisata di Dieng yang Wajib Dikunjungi, Nuansa Khas yang Asri Serta Cocok Liburan Bersama Keluarga

- 15 November 2022, 14:57 WIB
salah satu destinasi wisata di Dieng yang cocok dikunjungi diakhir pekan
salah satu destinasi wisata di Dieng yang cocok dikunjungi diakhir pekan /Instagram @bukitsikunir/

PORTAL BREBES – Tempat wisata di Dieng menjadi tujuan para wisatawan menghabiskan waktu liburnya baik di akhir pekan, libur panjang maupun hari biasa.

Dataran tinggi di Jawa Tengah ini dijuluki negeri di atas awan karena berada di ketinggian lebih dari 2000 mdpl.

Kawasan Dieng menyajikan destinasi wisata sejarah, budaya dan alam yang luar biasa mempesona.

Baca Juga: Rekomendasi 8 Destinasi Wisata Populer di Kebumen yang Cocok Dijadikan Momen Diakhir Pekan

Banyak obyek wisata rekomended di Dieng Jawa Tengah yang akan memanjakan hari libur anda dan keluarga, jadi tidak heran jika Dieng selalu ramai akan wisatawan lokal maupun mancanegara yang ingin merasakan suasana dan wisata di tempat ini.

Banyak sekali tempat liburan menarik di Dieng yang bisa anda kunjungi, mulai dari wisata paling indah, hits, terbaru dan lainnya.

Dilansir dari laman YouTube @Pariwisata Daerah, berikut daftar rekomendasi tempat wisata di Dieng yang bisa dikunjungi ketika berlibur bersama keluarga.

Baca Juga: Cocok untuk Healing! 5 Rekomendasi Tempat Penginapan Termurah di Kabupaten Kebumen, Nomor 4 Dekat Wisata

Kompleks Candi Arjuna

Kompleks Candi Arjuna menjadi icon wisata Dieng yang penuh sejarah, adat istiadat dan budaya.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x