Rekomendasi 5 Wisata di Tulungagung Jawa Timur Cocok untuk Liburan, Nomor 3 Baru Buka Langsung Viral!

- 23 Desember 2022, 10:23 WIB
salah satu tempat rekomendasi Wisata di Tulungagung Jawa Timur yang Cocok untuk Liburan Natal dan Tahun Baru 2023
salah satu tempat rekomendasi Wisata di Tulungagung Jawa Timur yang Cocok untuk Liburan Natal dan Tahun Baru 2023 /instagram.com/@winongkalidawir/

PORTAL BREBES – Liburan merupakan momen yang ditunggu-tunggu oleh banyak orang karena dengan liburan bisa melepas penat dengan mengunjungi berbagai wisata yang indah.

Liburan natal dan tahun baru 2023 sudah tiba!! Sudah punya destinasi wisata yang ingin dikunjungi apa belum nih?

Kalo belum ini dia 5 rekomendasi tempat wisata yang cocok untuk mengisi liburan natal dan tahun baru tepatnya di Kabupaten Tulungagung.

Baca Juga: Wisata Green Hills Sirampog Brebes, Salah Satu Wisata Keluarga yang Tidak Boleh Ditinggalkan Saat Liburan

  1. Ranu Gumbolo

Pesona alam terindah yang tersembunyi di Tulungagung, menawarkan keindahan yang menawan berupa pemandangan alam berupa danau dengan hamparan hutan pinus disekelilingnya.

Terdapat beberapa fasilitas yang dapat dirasakan pengunjung seperti gazebo, warung makan, mushola, dan area parkir yang luas.

terdapat juga wahana disana seperti sepeda air untuk anda yang ingin menyusuri danau serta perahu bambu untuk pengunjung.

Ranu Gumbolo terletak di Desa Mulyosari, Kecamatan Pagerwojo, Kabupaten Tulungagung. Sedangkan untuk harga tiketnya yaitu Rp6 ribu untuk hari biasa dan Rp8 ribu untuk weekend.

Baca Juga: Rekomendasi 7 Tempat Wisata di Karanganyar Cocok untuk Liburan, Nomor 6 Staycation dengan orang Spesial

  1. Coban Kromo

Coban kromo merupakan wisata alam yang menyajikan keindahan 2 air terjun sekaligus yaitu air terjun Luweng dan Kaliso.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x