6 Rekomendasi Wisata di Jepara, Terkenal dengan Mebel Ukirnya dan Memiliki Banyak Wisata Instagramable

- 18 Februari 2023, 13:15 WIB
Salah satu wisata di Jepara
Salah satu wisata di Jepara /Instagram/@pulaupanjang_jepara/

PORTAL BREBES – Tahukan kamu Kabupaten Jepara? Dan kenapa disebut Jepara? Karena dari kata Ujung Para, Ujung Mara dan Jumpara hingga menjadi Jepara yang artinya tempat pemukiman para pedagang.

Selain terkenal dengan kerajinan kain tenunnya Kabupaten Jepara juga terkenal dengan industri mebel ukirnya. Namun dibalik itu semua Kabupaten Jepara memiliki tempat wisata yang tak kalah menarik dengan daerah lainnya lho.

Banyak tempat wisata menarik yang bisa kamu kunjungi ketika berada di Jepara, mulai dari pantai, air terjun, perbukitan, kolam renang, dan masih banyak tempat wisata lainnya. Kamu penasaran? Berikut 6 rekomendasi tempat wisata di Jepara yang seru, menarik, dan Instagramable.

Baca Juga: Mengisi Libur Akhir Pekan dengan Menikmati Pesona Telaga Biru Kuningan

1. Somosari Sky View

Somosari Sky View merupakan tempat wisata yang sangat   cocok untuk menghabiskan waktu liburan bersama pasangan. Setiap wisatawan akan dimanjakan dengan pemandangan perbukitan dan birunya langit dengan membayar tiket masuk Rp5.000 per orang.

Wisata ini berada di Desa Somosari, Kecamatan Batealit, Kabupaten Jepara, Provinsi Jawa Tengah. Wahana yang ditawarkan, seperti spot foto yang instagramable, café, homestay, kolam renang, kebun binatang, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Hotel untuk Staycation, Lengkap dengan Daftar Harga Kamar

2. Air Terjun Jurang Nganten

Lokasinya berada di Dukuh Turung, Desa Tanjung, Kecamatan Pakis Aji, Kabupaten Jepara, Provinsi Jawa Tengah. Air Terjun Jurang Nganten merupakan wisata air terjun   yang masih sangat asri dan alami dengan ketinggian 50 meter.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x