Rekomendasi Tempat Makan Enak di Pekalongan yang Wajib Dicicipi

- 13 September 2023, 06:00 WIB
Soto Pekalongan.
Soto Pekalongan. /Instagram @desytariyem

PORTAL BREBES - Berikut akan disampaikan mengenai rekomendasi tempat makan enak di Pekalongan yang wajib untuk dicicipi bersama keluarga maupun orang-orang terdekat.

Pekalongan berada di jalur Pantura provinsi Jawa Tengah. Daerah ini terkenal sebagai penghasil batik yang sudah terkenal dimana-mana. Selain itu, daerah ini juga memiliki kuliner yang enak.

Baca Juga: Daftar Tempat Makan Gudeg di Cilacap, Manis Guruh Nikmat Cocok Untuk Menu Sarapan Pagi

Bagi anda yang sedang berada di Pekalongan maupun akan melintas di darah tersebut dan ingin istirahat, berikut akan disampaikan mengenai rekomendasi tempat makan enak di daerah tersebut:

1. Warung Makan Soto Pekalongan

Warung makan yang menjual soto Pekalongan diburu warga yang menyukai kuliner tersebut. Rasanya yang enak membuat banyak orang ingin terus merasakan kenikmatan kuliner itu.

Soto Pekalongan merupakan salah satu dari berbagai ragam soto khas nusantara. Soto Pekalongan terkenal karena berasal dari daerah tersebut dan memiliki ciri-ciri tertentu yang tidak ada di kuliner soto lainya.

Soto Pekalongan memiliki citarasa enak karena didalamnya terdapat daging sapi atau ayam yang dimasak dengan kaldu yang menghasilkan rasa gurih dan bau harum.

Isian dan rempah-rempah yang ada di soto Pekalongan membuat soto tersebut kaya akan rasa da rekomended untuk dinikmati bersama dengan keluarga maupun orang-orang terdekat.

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x