Rekomendasi Wisata Libur Sekolah, Natal dan Tahun Baru di Magelang: Camping Meyatu dengan Alam Dibawah Pohon

- 22 Desember 2023, 08:00 WIB
Suasana camping pada musim hujan.
Suasana camping pada musim hujan. /YouTube hey gaga

PORTAL BREBES - Untuk mengisi libur sekolah, Natal, dan Tahun Baru 2024, anda bisa berkunjung ke destinasi wisata menarik sesuai dengan keinginan.

Namun jika ingin berwisata sekaligus menyatu dengan alam, artikel ini akan menyampaikan rekomendasinya untuk anda.

Salah satu kegiatan wisata yang menyatu dengan alam yakni camping. Ada banyak lokasi camping yang bisa anda pilih. Namun jika Magelang pilihanya, bisa melihat rekomendasi yang akan disampaikan dalan artikel ini.

Lokasi camping merupakan lokasi terbaik. Dimana anda bisa menytu dengan alam, bermalam di bawah rindangnya pepohonan, dan melihat sunrise atau matahari terbit.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Wisata Air Terjun di Boyolali, Gemercik Air Membuat Suasana Menjadi Damai

Lokasi Camping di Magelang

Berikut ini akan disampaikan rekomendasi lokasi camping di Magelang, Jawa Tengah:

1. Silancur Highland

Lokasi camping ini berada di daerah Dadapan, Mangli, Kecamatan Kaliangkrik, Kabupaten Magelang.

Camping atau kemah di lokasi ini sangat cocok karena anda bisa menikmati sunrise atau matahari terbit di pagi hari. Selain itu, anda juga bisa melihat gunung-gunung di sekitar Magelang dengan mata telanjang.

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x