Sayang Jika Tidak Melihat Sunset dan Sunrise Dalam Satu Tempat, Pemandangan Bawah Lautnya Juga Indah

- 5 Januari 2024, 07:00 WIB
Pantai Sipelot Malang, Jawa Timur.
Pantai Sipelot Malang, Jawa Timur. /Instagram @ pantaisipelot/

PORTAL BREBES - Sunrise dan sunset memang menjadi pemandangan yang menakjubkan saat pagi dan sore hari. Pemandangan ini tidak setiap saat didapatkan.

 

Untuk melihat keindahan sunrise dan sunset dengan sempurna yakni pada saat cuaca sedang cerah, tidak mendung ataupun sedang turun hujan.

Melihat sunset dengan pergi ke tempat-tempat wisata yang bisa menyajikan pemandangan alam tersebut. Namun jika ingin melihat sunrise juga harus ke tempat lainya.

Baca Juga: Tegal Mas Island, Wisata Menarik yang Wajib Dikunjungi Bersama dengan Keluarga untuk Mengisi Hari Libur

Namun di Malang, Jawa Timur, anda bisa melihat sunsset dan sunrise dalam satu tempat meskipun waktunya berbeda,yakni pagi dan sore hari.

Di Pantai Sipelot, Malang, anda bisa melihat matahari tenggelam di sore hari dan matahari terbit pada pagiharinya. Selain itu, pantai tersebut juga memiliki pemandangan bawah laut yang tidak kalah manarik.

Jika anda sudah pandai menyelam, anda bisa menyewa peralatan selam yang tersedia di pantai tersebut yang bisa dugunakan untuk menyelam dan melihat pemandangan bawah laut.

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x