Update Kebakaran di RS Kariadi Terkini: Pelayanan Pasca Kebakaran Ruang MRI hingga Korban Jiwa

- 31 Desember 2021, 05:40 WIB
Update Kebakaran di RS Kariadi Terkini: Pelayanan Pasca Kebakaran Ruang MRI hingga Korban Jiwa
Update Kebakaran di RS Kariadi Terkini: Pelayanan Pasca Kebakaran Ruang MRI hingga Korban Jiwa /Facebook Warta Tlogomulyo dan Sekitarnya/

Lebih-lebih ruang yang terbakar itu sejatinya`terpisah dengan ruangan yang digunakan untuk pasien.

"Publik biar tidak terlalu banyak spekulasi, ini antara yang dipakai untuk pasien dan gedung yang terbakar tidak jadi satu, terpisah dan seluruhnya sudah dievakuasi", tambahnya.

Sementara berkaitan dengan jumlah korban akibat kebakaran di RS Kariadi Semarang sejauh ini informasinya menyebutkan tidak ada. Hanya ada 50 pasien yang dievakuasi.

Sebagai informasi, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo pun memastikan bahwa pasca kebakaran hebat di RS Kariadi, ia pun bertemu dengan sejumlah tenaga kesehatan yang bertugas di Gedung Kasuari.

"Saat kejadian kami juga panik, tiba-tiba ada api dan asap di mana-mana, tapi kami tetap berusaha tenang dan membantu mengevakuasi pasien", jawab para perawat saat ditanya Ganjar.***

Halaman:

Editor: Kumarudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah