Anak Skena, Siapa Mereka? Intip 5 Skena Fashion yang Sedang Tren!

- 12 Februari 2024, 17:30 WIB
Penjelasan tentang anak skena artinya adalah apa? serta informasi tentang outfit anak skena.
Penjelasan tentang anak skena artinya adalah apa? serta informasi tentang outfit anak skena. /Pixabay/Pexels

Baca Juga: Siapapun Bisa! 5 Cara Mudah Memakai Dasi Tanpa Ribet

  1. E-girl dan E-boy, Gaya Digital Age

Ilustrasi perempuan di pagi yang cerah dengan senyum yang merekah.
Ilustrasi perempuan di pagi yang cerah dengan senyum yang merekah. min an/pexels.com

Inspirasi dari dunia digital juga berpengaruh besar pada tren fashion anak skena. Gaya e-girl dan e-boy, misalnya, yang menonjolkan perpaduan warna-warna cerah, makeup bold, dan aksesoris yang nyentrik.

Gaya ini seringkali kita temui di platform sosial media seperti TikTok dan Instagram, di mana mereka menggabungkan elemen-elemen cyberpunk, anime, dan gothic ke dalam satu tampilan yang unik.

  1. Athleisure, Olahraga Tapi Fashionable

Cardigan yang dipadu dengan turtleneck crop-top dan celana jeans membuat Rose terlihat makin menawan
Cardigan yang dipadu dengan turtleneck crop-top dan celana jeans membuat Rose terlihat makin menawan Instagram/@roses_are_rosie

Tren athleisure juga gak ketinggalan nih di dunia anak skena. Gaya yang memadukan pakaian olahraga dengan elemen fashion ini gak hanya nyaman buat aktivitas sehari-hari, tapi juga bikin tampilanmu kece maksimal.

Mulai dari legging stylish, crop top, hingga sneakers chunky, semua bisa kamu padukan untuk menciptakan tampilan athleisure yang on point.

  1. Grunge, Kembali ke Era 90-an

Ilustrasi DIY membuat celana jeans robek-robek.
Ilustrasi DIY membuat celana jeans robek-robek. Pixabay

Last but not least, gaya grunge era 90-an juga kembali populer di kalangan anak skena. Dengan aura rebel dan effortless, grunge fashion menghadirkan tampilan yang edgy. Pikirkan flannel shirt, t-shirt band, jeans robek, hingga boots.

Gaya ini sempurna buat kamu yang ingin mengekspresikan jiwa muda yang bebas dan pemberontak.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah