Kisah Sejarah Klaten Jawa Tengah, Cerita Kyai dan Nyai Mlati yang Tinggal di Kampung Sekalekan

- 4 April 2023, 08:00 WIB
asal usul Klaten Jawa Tengah
asal usul Klaten Jawa Tengah /Pemkab Klaten/

Sejarah Klaten tersebar diberbagai catatan arsip-arsip kuno dan kolonial, arsip-arsip kuno dan manuskrip Jawa.

Baca Juga: Menelisik Kisah Sejarah Kerajaan di Kabupaten Cirebon, Kerajaan Besar di Kawasan Barat Pulau Jawa

Catatan itu seperti tertulis dalam Serat Perjanjian Dalem Nata, Serat Ebuk Anyar, Serat Siti Dusun, Sekar Nawala Pradata, Serat Angger Gunung, Serat Angger Sedasa dan Serat Angger Gladag.

Dalam bundel arsip Karesidenan Surakarta menjadikan rujukan sejarah Klaten seperti tercantum dalam Soerakarta Brieven van Buiten Posten, Brieven van den Soesoehoenan 1784-1810, Daghregister van den Resi dentie Soerakarta 1819, Reporten 1787-1816, Rijksblad Soerakarta dan Staatblad van Nederlandsche Indie.

Babad Giyanti, Babad Bedhahipun Karaton Negari Ing Ngayogyakarta, Babad Tanah Jawi dan Babad Sindula menjadi sumber lain untuk menelusuri sejarah Klaten.

Baca Juga: Sekelumit Sejarah Kabupaten Karanganyar Jawa Tengah, Pertemuan Nyi Ageng Karang dengan Raden Mas Said

Cerita Kyai dan Nyai Mlati dianggap sebagai sumber terpercaya yang diakui sebagai cikal bakal kampung dan asal usul nama Klaten yang konon tinggal di kampung Sekalekan

Baik sumber arsip kolonial, arsip kuno maupun manuskrip Jawa ternyata saling memperkuat dan melengkapi dalam menelusuri sejarah Klaten.

Cerita Kyai dan Nyai Mlati dianggap sebagai sumber terpercaya yang diakui sebagai cikal bakal kampung dan asal usul nama Klaten yang konon tinggal di kampung Sekalekan.

Baca Juga: Sejarah Desa Tegalreja Kecamatan Banjarharjo Brebes, Kisah Mbah Sarikem Keturunan Syekh Hasanuddin Banten

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah