Selain Bencana Alam, Inilah Transportasi yang Diramal Roy Kiyoshi Akan Mengalami Kecelakaan Dahsyat

1 Januari 2023, 01:25 WIB
Roy Kiyoshi. /Instagram/roykiyoshi

PORTAL BREBES - Roy Kiyoshi memberikan banyak sinyal mengejutkan di tahun 2023 ini selain bencana alam ada juga kecelakaan transportasi.

Seperti yang disarankan Roy Kiyoshi harus dilakukan dengan hati-hati, ia melihat tanda-tanda yang tidak baik yang bisa sangat berbahaya.

You merasakan alam sedang tidak ramah dengan manusia, sehingga tahun 2023 masih banyak dipenuhi dengan kesedihan.

Baca Juga: Film Big Mouth yang Dibintangi Lee Jong Suk Sebagai Pengacara

“Tahun 2023 saya merasakan tahun yang membuat kita menjadi kaget karena akan diwarnai dengan banyak bencana alam yang terjadi di Indonesia,” ucap Roy Kiyoshi dilansir Portal Brebes dari laman Youtube Was Was.

“Kita akan diwarnai dengan alam yang sedang tidak ramah dengan kita. Saya juga merasakan ada angin puting beliung yang tidak ramah dengan kita, akan ada banjir di tahun 2023, akan ada air yang masuk dalam rumah yang rumahnya di dataran pendek karena ada skala hujan yang tinggi,” imbuhnya.

Bencana yang diakibatkan oleh air akan memberi warna di tahun 2023, gelombang tinggi yang dahsyat terjadi di hari-hari terakhir di tahun 2022 yang dilanjutkan di tahun yang baru.

Baca Juga: Nikita Mirzani Divonis Bebas Oleh Pengadilan Negeri Serang Banten

Sementara itu, gempa besar juga mengancam bahkan dirasakan sangat keras hingga Ibu Kota Jakarta.

“Tahun 2023 itu ada gelombag air yang sangat besar sekali, datangnya dari pantai kemudian masuk ke daratan dan itu juga bisa memporak-porandakan suatu tempat,” kata Roy.

“Untuk bencananya juga ada gempa yang aku rasa tapi untuk Jakarta tidak akan hancur porak-poranda,” tambahnya.

Baca Juga: Urusin Anak Sendiri, Arie Kriting dan Indah Permatasari Tuai Pujian dari Netizen

Kejutan lain datang dari transportasi darat, karena akan ada kecelakaan maut yang memakan banyak korban.

Peristiwa mengerikan itu akan menjadi sangat fenomenal karena akan ada korban yang sangat banyak serta kejadiannya yang belum pernah ada.

Tapi rupanya di tahun 2023 bukan hanya transportasi darat yang membawa kabar duka, sebab Roy menyebutkan akan ada kecelakaan udara.

Baca Juga: Makna Christmas di Hari Natal Bagi Natasha Wilona

“Yang udara saya belum berani komentar, mudah-mudahan kecelakaan udara tidak akan ada lagi. Kecelakaan transportasi darat ada kemudian saya merasakan ada yang seperti bentuknya kereta yang bertabrakan,” terangnya.

Awal Tahun 2023 juga akan dikejutkan dengan hal yang tak terduga, termasuk di panggung hiburan yang akan dihiasi dengan panggung wajah-wajah baru. Ada remenasi artis meski yang lama benar-benar tergeser.

Itulah yang menjadi peta persaingan selebriti menjadi semakin panas.

Baca Juga: Uya Kuya dan Kamarudin Simanjuntak Dilaporkan Polisi Karena Hal Ini

“Tahun 2023 panggung hiburan akan diwarnai dengan kemunculan artis-artis baru dan publik figur yang bertalenta,” jelasnya.

“Persaingan di tahun 2023 akan banyak sekali, banyak talent-talent baru yang bermunculan dan artis-artis lama yang akan menjadi regenerasi,” paparnya.***

 

Editor: DR Yogatama

Sumber: Was-was

Tags

Terkini

Terpopuler