Resep Kue Ku, Camilan yang Kerap Menemani Diperayaan Imlek

- 20 Januari 2023, 06:55 WIB
Ilustrasi Kue Ku atau Kue Thok. Kisah asal usul dan makna dari kue ku atau kue thok.
Ilustrasi Kue Ku atau Kue Thok. Kisah asal usul dan makna dari kue ku atau kue thok. /Tangkap layar YouTube.com / Ayu Sugiarto Kitchen.

Penyelesaian :

1. Ambil 2 sdm adonan kulit. Pipihkan menggunakan telapak tangan.

2. Beri sebanyak 1 sdt isian di tengah kulit.

3. Bulatkan adonan lalu masukkan dalam cetakan kue ku. Tekan-tekan lalu keluarkan kue ku dari cetakan. Taruh kue ku di atas daun pisang. Ulangi langkah di atas hingga semua adonan habis.

Baca Juga: Kenapa Tradisi Beri Angpao Mewarnai Perayaan Imlek? Begini Filosofinya

4. Kukus kue ku selama 30 menit hingga matang. Angkat.

5. Kue ku siap disajikan.

Disclaimer: Artikel ini juga sudah ditayangkan di PortalProbolinggo.Pikiran-Rakyat.com berjudul Resep Kue Tok atau Kue Ku Isi Kacang Hijau, Enak dan Lembut.***

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah