Bukan di Brebes Air Terjun 6 Tingkat Ini Instagrameble Banget, Suasana Romantis Makin Terasa

- 8 Juni 2022, 14:29 WIB
Ilustrasi - Tingkat kunjungan wisatawan di kawasan wisata Grojogan Watu Purbo mengalami kenaikan pada libur Natal dan Tahun Baru
Ilustrasi - Tingkat kunjungan wisatawan di kawasan wisata Grojogan Watu Purbo mengalami kenaikan pada libur Natal dan Tahun Baru /Chandra Adi N/@portaljogja/

Jika biasanya di pusat perbelanjaan parkir dikenakan tarif perjam, namun di destinasi wisata curug dengan 6 tingkat ini berlaku seharian.

Curug 6 tingkat tersebut dinamakan Curug Watu Purbo.

Curug tersebut terletak di Dusun Bangunreji, Desa Merdikerjo, Kecamatan Tempel, Kabupaten Sleman, Yogyakarta.

Grojogan Watu Purbo
Grojogan Watu Purbo istimewa

Curug Watu Purbo sebenarnya adalah groundsill berundak sebagai penahan lahar Gunung Merapi.

Groundsill tersebut dibangun oleh pemerintah pada tahun 1975 silam.

Namun pada tahun 2017, aliran lahar tersebut berubah menjadi sungai.

Menyadari ada keindahan ditempat itu, penduduk sekitar merubahnya menjadi destinasi wisata menarik.

Apalagi, keelokan Gunung Merapi tampk jelas dari tempat tersebut.***

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo

Sumber: kemenparekraf.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah