Rekomendasi Tempat Wisata Kuliner Seafood di Tasikmalaya yang Hits dan Populer

- 14 Januari 2023, 18:26 WIB
Warung DS Singaparna, salah satu tempat wisata kuliner seafood di Tasikmalaya yang hits dan populer
Warung DS Singaparna, salah satu tempat wisata kuliner seafood di Tasikmalaya yang hits dan populer /Instagram @warung.ds.singaparna/

PORTAL BREBES - Berwisata tidak hanya terpaku pada suatu tempat yang menyuguhkan keindahan alam atau panorama yang ada di sekitarnya. Namun berwisata juga bisa tentang kuliner, dengan mengunjungi tempat kuliner yang lagi ramai pengunjung karena sedang hits, atau viral.

Seperti di Tasikmalaya, terdapat tiga tempat wisata kuliner yang direkomendasikan untuk Anda. Menikmati kuliner seafood dengan bumbu yang bakal membuat ketagihan.

Dikutip Portalbrebes dari KabarPriangan.Pikiran-Rakyat.com, sebagaimana diketahui, seafood menjadi salah satu makanan yang bisa bikin selera makan meningkat.

Baca Juga: Wisata Gunung Jimat Mendelem di Pemalang, Keindahan Alam Dibalik Nama Mistisnya

Bumbunya yang melimpah dan rasanya yang gurih membuat cita rasa seafood bikin pembeli terus ketagihan.

Di Tasikmalaya sendiri banyak sekali tempat wisata kuliner yang menyediakan berbagai macan menu olahan seafood.

Nah, berikut 3 tempat wisata kuliner seafood di Tasikmalaya yang hits dan populer.

1. Mutiara Seafood Restaurant

Jika kamu berkunjung ke Tasikmalaya, kamu wajib mencoba berbagai menu olahan seafood di Mutiara Seafood Restaurant.

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah