5 Rekomendasi Museum Gratis di Jogja, No 4 Berdiri Diatas Peninggalan Kompleks Keraton Mataram Islam

- 7 April 2023, 10:30 WIB
Museum Kotagede Yogyakarta
Museum Kotagede Yogyakarta /Aulia Rachma Diah/Portal Brebes

Baca Juga: BPJS Ketenagakerjaan Tegal Sosialisasi Gerakan Peduli Pekerja Rentan pada Perangkat Desa se Kecamatan Pangkah

2. Museum Kotagede

Museum Kotagede sangat menarik karena menempati cagar budaya yaitu Rumah Kalang. Beralamat di Jalan Tegal Gendu No. 20, Prenggan, Kecamatan Kotagede, Kota Yogyakarta.

Mulai bulan Februari 2023, buka setiap hari Selasa-Kamis pukul 08.00-16.00 WIB, hari Jum’at pukul 08.00-14.30 WIB, hari Sabtu-Minggu pukul 08.30-20.00 WIB, serta hari Senin dan Libur nasional tutup. Kalian juga bisa kepoin instagram @museumkotagede untuk informasi selengkapnya.

Baca Juga: Bakti Sosial Ramadan Polres Tegal, Kapolres Beri Sembako dan Takjil pada Warga Pemukiman Bantaran Kudaile

3. Museum Monumen Pangeran Diponegoro

Museum Monumen Pangeran Diponegoro menempati bangunan kediaman Pangeran Diponegoro yang menyimpan saksi bisu perjalanan hidupnya.

Beralamat di Jalan HOS Cokroaminoto TR III/430, Tegalrejo, Kota Yogyakarta.

Layanan kunjungan saat ini bisa melalui reservasi terlebih dahulu ya, informasi selengkapnya kunjungi Instagram @museum_diponegoro.

Baca Juga: Sop Ayam Kampung Segar Untuk Menu Buka Puasa dan Sahur, Begini Resep Buatnya

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah