Jigor, Jajanan Bondowoso yang Viral di TikTok

- 31 Oktober 2023, 11:30 WIB
Resep dan cara membuat Jigor Bu Yoga alias kanji di goreng khas Bondowoso yang viral di TikTok dan Instagram yang banyak dicari
Resep dan cara membuat Jigor Bu Yoga alias kanji di goreng khas Bondowoso yang viral di TikTok dan Instagram yang banyak dicari /YouTube Mbak Andrid Farid

Meskipun begitu, jigor Bu Yoga dan jigor lainnya memiliki kesamaan dalam bahan dasarnya, yaitu tahu dan sambal cabai sebagai pelengkapnya. Untuk harga jigor ini seporsinya dibandrol dengan harga Rp5 ribuan saja, namun jika ingin menambahkan kubis dikenakan tambahan harga sebesar Rp1 ribu.

Baca Juga: Daftar Jajanan Khas Tegal yang Enak dan Cocok untuk Buah Tangan

Jigur adalah jajanan yang cocok untuk dinikmati saat santai. Makanan ini juga bisa dijadikan camilan atau hidangan penutup. Jika Anda berkunjung ke Bondowoso, jangan lupa untuk mencoba jigur. Makanan ini pasti akan membuat Anda ketagihan.***

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah