Ijazah 5 Amalan Memperlancar Rezeki dari Habib Umar bin Hafidz

- 11 Januari 2022, 18:01 WIB
Ijazah 5 Amalan Memperlancar Rezeki dari Habib Umar bin Hafidz
Ijazah 5 Amalan Memperlancar Rezeki dari Habib Umar bin Hafidz /Tangkapan Layar YouTube @DarhidFz

PortalBrebes.com - Habib Umar bin Hafidz adalah ulama kharismatik dan memiliki ilmu yang mendalam tentang agama Islam.

Habib Umar bin Hafidz pun banyak memberikan ceramah keagamaan. Bahkan, dalam berbagai kesempatan, Habib Umar bin Hafidz banyak memberikan ijazah.

Ijazah tersebut lazimnya berupa amalan tertentu. Kali ini, artikel berikut akan mengupas ijazah lima amalan memperlancar rezeki dari Habib Umar bin Hafidz.

Baca Juga: Mujarab! Cukup 3 Sendok Sehari Saja, Berat Badan dan Kolestrol Auto Turun Kata dr. Zaidul Akbar

1. Membaca amalan

Ya Fattaah (Duhai Maha Pembuka Rahmat).
Ya Razzaaq (Duhai Maha Pemberi Rezeki).
Ya Kaafi (Duhai Maha Pemberi Kecukupan).
Ya Mughnii (Duhai Maha Pemberi Kekayaan).
Empat kalimat zikir di atas dibaca setiap pagi sebanyak 100 kali.

2. Rutin mengerjakan salat dhuha

Dalam hadis qudsi, Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman, “Wahai anak Adam, rukuklah untukku sebanyak empat rakaat di awal siang, maka akan aku cukupkan kebutuhanmu hingga sore hari," (HR. Al-Tirmidzi).

Baca Juga: Baca Doa Ini Agar Hati Perempuan Menjadi Luluh Kata Ustad Abdul Somad

3. Membaca surah Al-Waqiah setiap setelah salat Asar

Halaman:

Editor: Kumarudin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah