Kenali, Jenis Jerawat dan Cara Mengatasinya

- 13 Februari 2023, 19:04 WIB
Ilustrasi wajah berjerawat.
Ilustrasi wajah berjerawat. /Pixabay/

Cara mengatasi jerawat ini adalah dengan memeriksakannya ke dokter kulit agar diberikan antibiotik dan obat lainnya. Karena pengobatan tanpa resep dokter tidak bisa mengatasi masalah jerawat yang satu ini.

7. Jerawat Mekanika

Jenis jerawat mekanika ini biasanya dialami oleh para atlet.
Biasanya, jerawat ini juga muncul di bagian tubuh selain wajah, seperti punggung, dan dada.

Jerawat ini muncul karena adanya tekanan, suhu panas, dan gesekan di suatu area.

Umumnya atlet menggunakan pakaian yang ketat dan berbagai perlengkapan olahraga lainnya.

Pakaian yang ketat ini yang menimbulkan banyaknya keringat dan menimbulkan jerawat mekanika.

Cara mengatasi jerawat ini adalah menggunakan produk dengan kandungan asam salisilat dan benzoyl peroxide.

Selain itu, perhatikan bahan pakaian yang digunakan.
Pilihlah bahan yang mudah menyerap keringat seperti katun.***

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo

Sumber: yankes.kemkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x