Minyak Kelapa Masih Hangat Salah Satu Alternatif Mampu Atasi Rambut Rontok

- 15 November 2020, 19:39 WIB
 Rambut rontok bisa menyebabkan kepala botak./instagram/andyhariis/
Rambut rontok bisa menyebabkan kepala botak./instagram/andyhariis/ /

Berikut beberapa cara alami untuk atasi rambut rontok tak berkesudahan, salah satunya yakni, menggunakan minyak kelapa yang masih hangat.

 

  1. Aloe Vera (Lidah Buaya)

Bukan hal yang asing lagi bila lidah buaya menjadi bahan alami yang digunakan untuk mengatasi masalah rambut rontok. Hal ini lantaran kandungan antijamur, dan antivirusnya dapat memerangi masalah ketombe dengan melembapkan kulit kepala.

Baca Juga: Berkunjung Ke Jawa Timur, Jangan Lupa Berwisata Pantai di Malang Lho!

Pengaplikasiannya pun juga bisa dengan berbagai macam cara untuk dapat memaksimalkan penggunaannya.

Anda bisa membuat jus dari lidah buaya dan mengatasi masalah kerontokan dari dalam atau mengaplikasikannya dengan cara topikal yakni dengan mengoleskan gel dari daunnya langsung ke kulit kepala.

Lakukan perawatan ini secara berkala agar rambut kering yang rusak akibat terik matahari dapat diperbaiki.

 Baca Juga: Resmi Sule Nikahi Nathalie Holscher dengan Emas Kawin Rp200 Juta dan Emas 75 Gram

  1. Lakukan Diet dan Hidrasi

Diet memainkan peran penting dalam perawatan rambut. Anda perlu memperhatikan makanan yang dikonsumsi harus mengandung nutrisi dalam jumlah yang cukup seperti zat besi, seng, niasin, biotin, vitamin C dan D, Omega 3 dan 6s.

Namun, penelitian tentang hubungan antara nutrisi dengan rambut rontok ini dianggap masih sehingga masih perlu dilakukan penelitian secara mendalam.

Halaman:

Editor: Eko Saputra

Sumber: PR Pangandaran


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah