Anggaran untuk GOR Trisanja Slawi, Ketua DPRD Usul Rp 4 M, Wakil Ketua Rp 25 M

- 19 September 2022, 21:55 WIB
Ketua DPRD Kabupaten Tegal Moh Faiq didampingi Wakil Ketua DPRD Rustoyo dan Rudi Indrayani saat berbincang-bincang dengan Sekretaris DPRD Untung dan Kepala Diskominfo Nurhayati, di kantor DPRD, Senin 19 September 2022.
Ketua DPRD Kabupaten Tegal Moh Faiq didampingi Wakil Ketua DPRD Rustoyo dan Rudi Indrayani saat berbincang-bincang dengan Sekretaris DPRD Untung dan Kepala Diskominfo Nurhayati, di kantor DPRD, Senin 19 September 2022. /

Sementara, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Tegal, Rustoyo mengaku juga sangat setuju dengan adanya revitalisasi GOR Trisanja.

Menurutnya, untuk memaksimalkan sarpras di kawasan GOR Trisanja, pihaknya mengusulkan anggaran tidak hanya Rp 4 miliar, tapi Rp 25 miliar.

Baca Juga: Ambruknya Gedung SDN Pedeslohor 02 Tegal Diduga Kesalahan Perencanaan

"Lebih banyak lebih baik. Sebab saat ini, GOR Trisanja sudah digunakan untuk pertandingan Liga 2 dan 3. Sehingga stadion harus lebih layak," tandasnya.***

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x