PPDB Online untuk SMP di Kabupaten Tegal Dimulai 23 Juni 2022, Begini Caranya

- 15 Juni 2022, 00:24 WIB
Sejumlah operator SD/MI se Kabupaten Tegal mengikuti sosialisasi PPDB online di SMP Negeri 5 Adiwerna, Selasa 14 Juni 2022.
Sejumlah operator SD/MI se Kabupaten Tegal mengikuti sosialisasi PPDB online di SMP Negeri 5 Adiwerna, Selasa 14 Juni 2022. /

Baca Juga: Anggota DPRD Kota Tegal Bergabung Jadi Bendahara LSM Abang Tidar

Sementara, Kabid Pembinaan SMP Dinas Dikbud, Al Fatah, saat mendampingi Akhmad Wasari menambahkan, jumlah SD Negeri dan Swasta di Kabupaten Tegal sebanyak 686 sekolah, MI 180 madrasah dan SMP Negeri dan Swasta sebanyak 121 sekolah.

"Para operator dari SD/MI dan SMP mengikuti sosialisasi PPDB online ini selama tiga hari. Dimulai sejak Senin, Selasa dan Rabu," ucapnya singkat.***

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah