Sampan Digifest 2022 Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi dan Digitalisasi di Daerah

- 20 Juni 2022, 17:52 WIB
Kantor Perwakilan BI Tegal menyelenggarakan Sapta Mitra Pantura (Sampan) Digifest 2022, Senin 20 Juni 2022 di Bahari Inn Tegal.
Kantor Perwakilan BI Tegal menyelenggarakan Sapta Mitra Pantura (Sampan) Digifest 2022, Senin 20 Juni 2022 di Bahari Inn Tegal. /Sari

Baca Juga: 14 Tempat Prostitusi PSK di Tegal Yang Pernah Jaya di Era 70-90 an

Menurutnya, transaksi keuangan secara digital, semakin lebih akuntabel, aman dan efisien. Hal tersebut, juga mendorong Pemda lebih transparan. Bahkan dengan sistem digitalisasi juga mencegah adanya godaan untuk melakukan kecurangan, maupun kebocoran pada pos belanja dan pendapatan.

Sumarno berharap, dengan digitalisasi, pengelolaan keuangan akan lebih efisien dan efektif, dan dari sisi pendapatan, juga lebih optimal masuk untuk kas daerah.***

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah