Gugup saat Membawakan Acara? Gunakan 5 Cara Ini untuk Mengatasinya!

- 8 April 2023, 02:00 WIB
ilustrasi pembawa acara
ilustrasi pembawa acara /Pixabay/



PORTAL BREBES - Membawakan acara di depan umum atau orang banyak tak semudah yang dibayangkan. Banyak sekali terjadi, seseorang yang akan membawakan acara sudah paham dan hafal konsep yang akan disampaikan.

Namun, saat berhadapan dengan banyak orang ia merasa gugup, atau grogi alias demam panggung. Gugup ketika berada di depan umum dapat berakibat fatal, karena berdampak pada buyarnya konsep yang telah direncanakan sejak awal.

Dikutip dari setneg.go.id, gugup adalah sebuah perasaan tidak tenang, bingung, dan tergesa-gesa.

Baca Juga: Tips Memilih Menu Sahur Sehat, Agar Tubuh Tetap Bugar saat Berpuasa

5 cara berikut ini akan membantu Kita untuk mengatasi rasa gugup ketika akan menjadi seorang pembawa acara, di antaranya:

1. Pikirkan bahwa gugup tidak membuat Kita tampil menarik

Perasaan takut gagap karena gugup adalah hal yang wajar dirasakan oleh semua orang. Khususnya bagi Kita yang akan membawakan sebuah acara.

Takut salah berbicara, khawatir karena malu, atau merasa cemas jika di tengah-tengah acara akan kehilangan bahan untuk disampaikan.

Pikiran-pikiran inilah mungkin yang membuat Kita merasa urung tampil di depan banyak orang untuk memandu acara.

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo

Sumber: Setneg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x